Lapisan Tubuh

Lapisan Tubuh Atman

Ananda-Maya Kosa Tubuh Atman ini adalah singgasana emas bagi Atman / Roh Suci. Tubuh ini bisa berupa tempat kosong bagi orang yang belum mengerti tentang fungsi adanya Atman / Rohnya sendiri. Bagi orang yang tahu maka Atman / Rohnya...

Lapisan Tubuh Budhi

Jnana-maya Kosa Tubuh Somia / Budhi adalah tempatnya bagi kesadaran dan kebijaksanaan tertinggi bagi tubuh kita inipun sesuai sifat dari Yudistira/Darmawangsa yang selalu menjalankan ajaran Dharma. Kesadaran tentang diri sendiri yang dijadikan pedoman untuk menuju kesadaran Agung (Somia/Buddhi). Tubuh...

Lapisan Tubuh Mental – Astral

Mano-maya Kosa Tubuh Astral ( Mental) ini sangat berguna bagi orang yang menekuni ajaran tertentu yang memerlukan Konsentrasi Pikiran. Tubuh ini dapat diumpamakan seperti Arjuna dalam pewayangan yang selalu memanah dengan tepat pada sasarannya, itu semua berdasarkan konsentrasi pikiran....

Lapisan Tubuh Energi

Prana-Maya Kosa Tubuh Energi yang dalam pewayangan sama dengan Bimasena tubuhnya penuh kekuatan. Tubuh ini merupakan pintu keluar masuknya energi tubuh dari pasar energi di alam semesta yang disebut Prana Jiwa yaitu Udara (Bayu), Api/Sinar (Teja/Pitta) dan Air /Cairan(Apah/Kapha)....

Lapisan Tubuh Etheris

Anna-Maya Kosa Tubuh Etheris masih dalam lingkup Anna-Maya Kosa dan ini memiliki ciri – ciri yang sama persis seperti pada tubuh fisik (kembaran halus tubuh fisik) namun berupa sinar yang memancar keluar dari tubuh fisik. Sinar ini membungkus tubuh...

Lapisan Tubuh Fisik

Tubuh fisik kita dapat dilihat, dirasakan, dapat bergerak atau yang bersifat nyata. Tubuh fisik memerlukan makanan (Anna) untuk menumbuhkan organ tubuh melalui zat makanan yang lebih kasar sedang sari makanan yang bersifat halus membentuk tubuh penyangga yang membatasi antara...